Manajemen Konservasi Energi

Rotating Equipment Operation, Maintenance, and Troubleshooting

Manajemen Konservasi Energi – Di tengah krisis global yang melanda bangsa, baik itukrisis ekonomi, krisis moral, maupun krisis energi, kita sebagai suatu bangsa masih saja bersikap boros.Kita masih boros mengkonsumsi energi listrik maupun energi bahan bakar minyak dan gas.Dan untuk itu, kita sebagai suatu bangsa diharapkan mampu menggunakan dan memanfaatkan energi tersebut secara efisien. Efisiensi energi sendiri merupakan perbandingan antara masukan (input) energi dengankeluaran (output) dari manfaat penggunaanen enerrgi tersebut. Peningkatan efisiensi energi dapat mengurangi biaya dan meningkatkan daya saing perusahaan.

Konservasi Energi sebagai bagian dari manajemen energy bagi sebuah perusahaan dapat mendatangkan keuntungan pada sektorf inansial maupun sektor lingkungan. Dari sektor lingkungan sendiri, manajemen energi dapat membantu memerangi global warming. Dengan sedikit mengkonsumsi energi berarti mengurangi polusi termal dan penggunaan air pendingin, yang intinya dapat meninngkatkan kualitas lingkungan. Sebagai mana yang kita tahu bahwa, sumber utama (pembakaran bahan bakar fosil atau kegiatan manusia yang berkaitan dengan penggunaan energy) pemanasan global dapat mengkhawatirkan masyrakat yang ada di bumi saat ini.

 

MATERI:

  1. Kebijakan Konservasi Energi Nasional
  2. Latar belakang Perlunya Konservasi Energi
  3. Potensi Penghematan Energi Indonesia
  4. Arah Kebijakan Konservasi Energi di Indonesia
  5. Program Konservasi Energi Nasional
  6. Kemitraan Konservasi Energi
  7. Manajemen Energi
  8. Clearing House Konservasi Energi
  9. Standar dan Label Konservasi Energi
  10. Peningkatan Kesadaran Publik terhadap Konservasi Energi

 

INSTRUKTUR:

Dr. Ir. M. Nizam M. Eng, MIEEE and Tim

 

METODE:

Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:

  1. Presentation
  2. Discuss
  3. Case Study
  4. Evaluation

 

PESERTA:

Engineer, supervisor/manajer produksi, atau siapa saja yang menangani pengelolaan energi di perusahaan.

 

FASILITAS:

  1. Training Hand Out
  2. Digital Material
  3. Certificate
  4. Exclusive Souvenir
  5. Qualified Bag
  6. Training Photo
  7. Training room with full AC facilities and multimedia
  8. Once lunch and twice coffee break every day of training
  9. Qualified Instructor

 

Jadwal Pelatihan 2024

JAN - FEBMAR - APRMEI - JUNJUL - AGSTSEP - OKTNOV - DES
2 - 4 Jan5 - 7 Mar1 - 3 Mei2 - 4 Jul5 - 7 Sept5 - 6 Nov
9 - 11 Jan12 - 14Mar7 - 9 Mei9 - 11 Jul12 - 14 Sept12 - 13 Nov
17 - 19 Jan19 - 21 Mar14 - 16 Mei16 - 18 Jul19 - 21 Sept19 - 20 Nov
23 - 25 Jan26 - 28 Mar
21 - 23 Mei23 - 25 Jul27 - 28 Sept26 - 27 Nov
30 Jan - 1 Feb2 - 4 Apr28 - 30 Mei30 Jul - 1 Agst3 - 5 Okt3 - 4 Des
6 - 8 Feb16 - 18 Apr4 - 6 Jun6 - 8 Agst10 - 12 Okt10 - 11 Des
13 - 15 Feb23 - 25 Apr11 - 13 Jun13 - 15 Agst15 - 16 Okt17 - 18 Des
20 - 22 Feb18 - 20 Jun27 - 29 Agst24 - 26 Okt23 - 24 Des
27 - 29 Feb25 - 27 Jun29 - 31 Agst29 - 30 Okt

Waktu dan tempat:

Pukul 08.30 – 16.00 WIB

Hotel Berbintang di Yogyakarta

Request for Training Venue: Semarang, Solo, Bandung, Jakarta, Balikpapan, Surabaya, Jogja, Lombok, Malang, Makassar and Batam

In House Training Depend on request

 


FORMULIR PENDAFTARAN TRAINING (FORM PRA REGISTRASI)

INFORMATION OPTIONS

Judul Training (wajib)

Tanggal Pelatihan

Jenis Registrasi (wajib)


PERSONAL DATA

Nama Anda (wajib)

Perusahaan

Jabatan

Alamat Perusahaan

Email (wajib)

Telepon Seluler/No. Hp (wajib)

Telepon Kantor

No. Ekstensi

Facsimile/Fax

Website


PRE REGISTRATION DATA (TIDAK MENGIKAT)

Penanggung Jawab Training di Perusahaan

Email Perusahaan

Office Phone + Ext atau No. Handphone

Jumlah Peserta

Nama-nama Peserta

Pembayaran

Pesan untuk Penyelenggara Training

 

 

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*