Customer Service For Security – Unggulnya suatu produk atau jasa yang dimiliki oleh sebuah sebuah perusahaan bukan berarti mengesampingkan mutu pelayanan di lingkungan perusahaan, sehingga aspek ini juga perlu mendapat perhatian dari manajemen. Konteks pelayanan dalam suatu perusahaan meliputi berbagai fungsi, salah satunya adalah para jajaran security. Para petugas keamanan ini merupakan garda terdepan perusahaan yang turut berperan dalam memberikan pelayanan pada berbagai pihak yang berkepentingan, baik eksternal maupun eksternal. Oleh karena itu sikap mereka akan sangat menentukan kepuasan pelanggan. Untuk membekali, para security dalam memahami dan menguasai teknik-teknik pelayanan (customer service) serta memberi citra yang baik terhadap perusahaan, maka mereka perlu dilibatkan dalam kegiatan pelatihan yang komprehensif dan berkesinambungan, sehingga tercipta pribadi-pribadi yang memiliki jiwa melayani.
MATERI:
- Ice Breaking
- Peranan Security dalam pencitraan perusahaan
- Memahami keberadaan pelanggan/tamu
- Memahami tipe-tipe pelanggan/tamu
- Pelanggan internal dan eksternal
- Pentingnya pelayanan prima bagi pelanggan/tamu.
- Teknik pelayanan:
Kesan pertama/menciptakan citra positif di mata pelanggan/tamu
b. Sikap positif
c. Interpersonal communication skill
d. Active listening - Etiket menghadapi pelanggan/tamu:
Menyambut tamu/pelanggan
b. Etiket berbicara dengan pelanggan/tamu
c. Menolak pelanggan/tamu yang tidak berkepentingan
d. Menghadapi keluhan/situasi sulit dengan pelanggan/tamu
e. Sikap bersosialisasi yang baik kepada karyawan dan tegas berdasarkan tanggung jawab
6. Pengembangan diri:
a. Manajemen waktu, teknik pembagian shift kerja yang efektif
b. Manajemen di bawah tekanan
c. Kerjasama tim yang efektif
INSTRUKTUR:
Drs. Bambang Darmadi, MM and Tim
Merupakan praktisi service excellence yang telah banyak diminta menjadi pembicara di berbagai kegiatan seminar perusahaan serta berpengalaman praktis di bidang pelayanan pelanggan dan public relations. Master di bidang komunikasi dari Universitas Gadjah Mada, kini masih aktif menjadi pengajar di Departemen Komunikasi dan HUmas Harian Bernas Yogyakarta dan Sekolah tinggi Sanata Dharma Yogyakarta
METODE:
Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:
- Presentation
- Discuss
- Case Study
- Evaluation
PESERTA:
Kegiatan ini ditujukan bagi para Security officer (petugas satpam)
FASILITAS:
- Training Hand Out
- Digital Material
- Certificate
- Exclusive Souvenir
- Qualified Bag
- Training Photo
- Training room with full AC facilities and multimedia
- Once lunch and twice coffee break every day of training
- Qualified Instructor
Jadwal Pelatihan 2024
JAN - FEB | MAR - APR | MEI - JUN | JUL - AGST | SEP - OKT | NOV - DES |
---|---|---|---|---|---|
2 - 4 Jan | 5 - 7 Mar | 1 - 3 Mei | 2 - 4 Jul | 5 - 7 Sept | 5 - 6 Nov |
9 - 11 Jan | 12 - 14Mar | 7 - 9 Mei | 9 - 11 Jul | 12 - 14 Sept | 12 - 13 Nov |
17 - 19 Jan | 19 - 21 Mar | 14 - 16 Mei | 16 - 18 Jul | 19 - 21 Sept | 19 - 20 Nov |
23 - 25 Jan | 26 - 28 Mar | 21 - 23 Mei | 23 - 25 Jul | 27 - 28 Sept | 26 - 27 Nov |
30 Jan - 1 Feb | 2 - 4 Apr | 28 - 30 Mei | 30 Jul - 1 Agst | 3 - 5 Okt | 3 - 4 Des |
6 - 8 Feb | 16 - 18 Apr | 4 - 6 Jun | 6 - 8 Agst | 10 - 12 Okt | 10 - 11 Des |
13 - 15 Feb | 23 - 25 Apr | 11 - 13 Jun | 13 - 15 Agst | 15 - 16 Okt | 17 - 18 Des |
20 - 22 Feb | 18 - 20 Jun | 27 - 29 Agst | 24 - 26 Okt | 23 - 24 Des | |
27 - 29 Feb | 25 - 27 Jun | 29 - 31 Agst | 29 - 30 Okt | ||
Waktu dan tempat:
Pukul 08.30 – 16.00 WIB
Hotel Berbintang di Yogyakarta
Request for Training Venue: Semarang, Solo, Bandung, Jakarta, Balikpapan, Surabaya, Jogja, Lombok, Malang, Makassar and Batam
In House Training Depend on request
[contact-form-7 id=”71″ title=”Pendaftaran
Leave a Reply