Business Presentation & Negotiation Skill

Business Presentation & Negotiation Skill – Peran utama sebagai seorang Manager dalam Organisasi adalah menerjemahkan Strategi Bisnis ke dalam Program berupa Kebijakan, System & Procedures, serta Rencana Kerja.

Dalam menerjemahkan Business Strategy Into Action, seorang Manager wajib memiliki kemampuan merancang Program untuk diajukan guna memperoleh persetujuan (approval) dari atasan / pimpinan.

Maka dengan itu, Agar memperoleh persetujuan dari atasan, seorang Manager wajib memiliki kemampuan mempengaruhi dan meyakinkan atasan dalam bentuk Tehnik Presentasi & negosiasi yang Efektif.

Kemampuan presentasi & negosiasi ini bukan saja untuk memperoleh persetujuan atasan, tapi juga presentasi & bernegosiasi di depan tenaga operasional (yang akan melaksanakan Program Kerja di lapangan).

Maka dengan mengikuti Pelatihan ini, Peserta akan dibekali ilmu & pengetahuan tentang teknik – teknik dalam berbisnis yaitu cara berpresentasi & negosiasi dengan pimpinan maupun dengan rekan klein.

 

MATERI:

  1. Pengertian dan hakekat Presentasi
  2. Beberapa contoh materi dan jenis Presentasi
  3. 3 Tahap dalam proses Presentasi
  4. Bagaimana merancang Materi Presentasi
  5. Hubungan antara Materi dan Tehnik Presentasi
  6. Alur aktifitas utama seorang Manager
  7. Proses merancang Program step by step
  8. Bagaimana menetapkan Sasaran Utama Program
  9. Aspek Utama dari sebuah Program Kerja
  10. Peran Data, Fakta, dan Informasi dalam merancang Program
  11. Syarat-syarat data & fakta yang disajikan
  12. Format Standar dari sebuah Program Kerja
  13. Peran Presentasi dalam proses mempengaruhi
  14. Struktur Dasar dari sebuah Presentasi
  15. Penggunaan Check List dan Audience Analysis dalam merencanakan Presentasi
  16. Tehnik menerangkan materi Presentasi
  17. Penggunaan Komunikasi Non-Verbal dalam Presentasi
  18. Tehnik presentasi dan membangun komunikasi dengan audiens
  19. Tehnik membawakan Rangkuman dan Penutup
  20. Bagaimana memanfaatkan peralatan Presentasi
  21. Bagaimana menindaklanjuti hasil Presentasi
  22. Teknik bernegosiasi dalam bisnis
  23. Win-win solution dalam strategi bisnis
  24. Pengambilan keputusan dan pengambilan resiko

 

INSTRUKTUR:

Drs. Bambang Darmadi, MM and Team

 

METODE:

Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:

  1. Presentation
  2. Discuss
  3. Case Study
  4. Evaluation

 

PESERTA:

Program ini penting bagi karyawan Manager atau siapa saja yang memiliki tugas utama sebagai  seorang yang menerjemahkan Strategi Bisnis ke dalam Program Kerja, yang dijadikan pedoman oleh karyawan pelaksana dalam bekerja untuk bisa berpresentasi & Negosiasi yang efektif.

 

FASILITAS:

  1. Training Hand Out
  2. Digital Material
  3. Certificate
  4. Exclusive Souvenir
  5. Qualified Bag
  6. Training Photo
  7. Training room with full AC facilities and multimedia
  8. Once lunch and twice coffee break every day of training
  9. Qualified Instructor

 

Jadwal Pelatihan 2024

JAN - FEBMAR - APRMEI - JUNJUL - AGSTSEP - OKTNOV - DES
2 - 4 Jan5 - 7 Mar1 - 3 Mei2 - 4 Jul5 - 7 Sept5 - 6 Nov
9 - 11 Jan12 - 14Mar7 - 9 Mei9 - 11 Jul12 - 14 Sept12 - 13 Nov
17 - 19 Jan19 - 21 Mar14 - 16 Mei16 - 18 Jul19 - 21 Sept19 - 20 Nov
23 - 25 Jan26 - 28 Mar
21 - 23 Mei23 - 25 Jul27 - 28 Sept26 - 27 Nov
30 Jan - 1 Feb2 - 4 Apr28 - 30 Mei30 Jul - 1 Agst3 - 5 Okt3 - 4 Des
6 - 8 Feb16 - 18 Apr4 - 6 Jun6 - 8 Agst10 - 12 Okt10 - 11 Des
13 - 15 Feb23 - 25 Apr11 - 13 Jun13 - 15 Agst15 - 16 Okt17 - 18 Des
20 - 22 Feb18 - 20 Jun27 - 29 Agst24 - 26 Okt23 - 24 Des
27 - 29 Feb25 - 27 Jun29 - 31 Agst29 - 30 Okt

Waktu dan tempat:

Pukul 08.30 – 16.00 WIB

Hotel Berbintang di Yogyakarta

Request for Training Venue: Semarang, Solo, Bandung, Jakarta, Balikpapan, Surabaya, Jogja, Lombok, Malang, Makassar and Batam

In House Training Depend on request

 


FORMULIR PENDAFTARAN TRAINING (FORM PRA REGISTRASI)

INFORMATION OPTIONS

Judul Training (wajib)

Tanggal Pelatihan

Jenis Registrasi (wajib)


PERSONAL DATA

Nama Anda (wajib)

Perusahaan

Jabatan

Alamat Perusahaan

Email (wajib)

Telepon Seluler/No. Hp (wajib)

Telepon Kantor

No. Ekstensi

Facsimile/Fax

Website


PRE REGISTRATION DATA (TIDAK MENGIKAT)

Penanggung Jawab Training di Perusahaan

Email Perusahaan

Office Phone + Ext atau No. Handphone

Jumlah Peserta

Nama-nama Peserta

Pembayaran

Pesan untuk Penyelenggara Training

 

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*