Engineering Cost Estimate

Engineering Cost Estimate – Definisi Cost Engineering menurut AACE (American Asociation of Cost Engineer) adalah “suatu bidang engineering, yang meliputi penerapan prinsip-prinsip ilmiah dan teknik, dengan menggunakan pengalaman dan pertimbangan engineering dalam masalah estimasi biaya, pengendalian biaya dan ekonomi teknik“. Pada saat cost engineering belum berkembang perhitungan biaya konstruksi selalu mengalami penyimpangan yang cukup besar. Merespon semua kondisi yang terjadi pada perencanaan dan pelaksanaan proyek maka dibentuklah Asosiasi Cost Engineer th.1956 di USA, dengan nama “the American Association of Cost Engineer – AACE”.

Salah satu kunci di dalam menghasilkan proyek yang sukses baik dari segi biaya maupun schedule adalah dengan melakukan proses yang dinamakan pre-project planning. Pre-project planning adalah suatu proses yang dilakukan oleh project owner dimulai dari pre-FS, pre-FEED, sebelum melakukan proses FEED dan EPC. Ketika pre-project planning ini dilakukan dengan benar sesuai dengan data statistik dari CII hasilnya adalah biaya proyek bisa kurang 4% dari budget dan schedule pekerjaan bisa lebih cepat 13% dari schedule awal. Untuk itu penting memahami engineering cost estimate agar terhindar dari pembengkakan dana

 

MATERI:

  • Technical Bid Evaluation & Project Cost Planning
    • Technical Bid Evaluation & Scope of Work reviews
    • Budget Determination,Cost Spending Plan
    • Cost Estimate & Monetary Resources for Project
    • Project Cost Tools & Techniques (Cost Baseline, Project Funding Requirements)
    • Cost Baseline,Project Budget & Management Reserves
    • Work Package Cost Estimate & Contingency Reserves
    • Update the project costs &managing changes to the cost baseline
    • Cost Variance, Cost Performance Index
    • QA Check Project Proposal Cost Forecast & Project Cost Outputs
  • Risk Analysis Mitigation,Effective Strategy&Response Plan Action
    • Risk Ready State
    • Risk Identification & Review for logic errors
    • Estimate Uncertainty & Register Risks
    • Quantify the Risks & Develop Risk Model
    • Map Risks to Activities
    • Preliminary Analysis & Review
    • Impacted Risk Plan
    • QA Check Mitigation Strategies
    • Final Model Risk & Mitigation Report

 

INSTRUKTUR:

Dr.Darmawan., MBA and Team

 

METODE:

Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:

  • Presentation
  • Discuss
  • Case Study
  • Evaluation

 

PESERTA:

Training ini dapat diikuti oleh para engineer, project manager, staff project,  dan semua pihak yang berkaitan dengan keuangan atau cost engineering.

 

FASILITAS:

  1. Training Hand Out
  2. Digital Material
  3. Certificate
  4. Exclusive Souvenir
  5. Qualified Bag
  6. Training Photo
  7. Training room with full AC facilities and multimedia
  8. Once lunch and twice coffee break every day of training
  9. Qualified Instructor

 

Jadwal Pelatihan 2024

JAN - FEBMAR - APRMEI - JUNJUL - AGSTSEP - OKTNOV - DES
2 - 4 Jan5 - 7 Mar1 - 3 Mei2 - 4 Jul5 - 7 Sept5 - 6 Nov
9 - 11 Jan12 - 14Mar7 - 9 Mei9 - 11 Jul12 - 14 Sept12 - 13 Nov
17 - 19 Jan19 - 21 Mar14 - 16 Mei16 - 18 Jul19 - 21 Sept19 - 20 Nov
23 - 25 Jan26 - 28 Mar
21 - 23 Mei23 - 25 Jul27 - 28 Sept26 - 27 Nov
30 Jan - 1 Feb2 - 4 Apr28 - 30 Mei30 Jul - 1 Agst3 - 5 Okt3 - 4 Des
6 - 8 Feb16 - 18 Apr4 - 6 Jun6 - 8 Agst10 - 12 Okt10 - 11 Des
13 - 15 Feb23 - 25 Apr11 - 13 Jun13 - 15 Agst15 - 16 Okt17 - 18 Des
20 - 22 Feb18 - 20 Jun27 - 29 Agst24 - 26 Okt23 - 24 Des
27 - 29 Feb25 - 27 Jun29 - 31 Agst29 - 30 Okt

Waktu dan tempat:

Pukul 08.30 – 16.00 WIB

Hotel Horison Ultima Riss Yogyakarta

Request for Training Venue: Semarang, Solo, Bandung, Jakarta, Balikpapan, Surabaya, Jogja, Lombok, Malang, Makassar and Batam

In House Training Depend on request

 

 

 

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*