Model Kompetensi – Perlukah perusahaan saya memiliki kamus kompetensi? Apa dampaknya bagi produktifitas karyawan? Apa kontribusinya kepada sistem pengelolaan SDM? Apa artinya pengelolaan kinerja berbasis kompetensi? Bagaimana menyusun dan menggunakan kamus kompetensi? Apa indikator bahwa kamus kompetensi yang sudah ada ini perlu dikaji ulang? Apa maksudnya Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI)? Apa hubungannya SKKNI dengan MEA?
Temukan jawaban seluruh pertanyaan diatas dalam workshop 2 hari ini. Dipandu fasilitator yang berpengalaman sebagai praktisi SDM, workshop ini akan menggunakan pendekatan aplikatif yang menekankan pengembangan pengetahuan dan ketrampilan peserta dalam menyusun model kompetensi berdasarkan SKKNI (Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia) Manajemen SDM (KepMenakertrans 307/ 2014).
MATERI:
MERANCANG MODEL KOMPETENSI
Berdasarkan SKKNI MSDM KepMenakertrans 307/ 2014
Kode Unit Kompetensi: M 701001.026.01- M 701001.027.01- M 701001.028.01
- Tujuan penyusunan kamus kompetensi dalam kaitannya dengan pengelolaan SDM di organisasi.
- Proses kegiatan penyusunan dan pemutakhiran kamus kompetensi.
- Jenis-jenis kompetensi dan pengelompokannya.
- Definisikan setiap unit kompetensi sesuai kondisi organisasi.
- Jenis-jenis kompetensi berdasarkan kelompok bidang keahlian/ jabatan/ posisi
- Menyusun peta jabatan.
- Kesadaran pada aspek pemikiran analitis, pencarian informasi, pemahaman bisnis dan konsultansi dalam mendesain model kompetensi.
INSTRUKTUR:
Isnantyo W and Team
METODE:
Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:
- Presentation
- Discuss
- Case Study
- Evaluation
PESERTA:
Untuk individu, professional dari berbagai bidang profesi, seperti: Administrasi Bisnis, Sales, Marketing, Manajemen, Operation, HRD, Data Analisis, Bisnis Analisis.
FASILITAS:
- Training Hand Out
- Digital Material
- Certificate
- Exclusive Souvenir
- Qualified Bag
- Training Photo
- Training room with full AC facilities and multimedia
- Once lunch and twice coffee break every day of training
- Qualified Instructor
Jadwal Pelatihan 2024
JAN - FEB | MAR - APR | MEI - JUN | JUL - AGST | SEP - OKT | NOV - DES |
---|---|---|---|---|---|
2 - 4 Jan | 5 - 7 Mar | 1 - 3 Mei | 2 - 4 Jul | 5 - 7 Sept | 5 - 6 Nov |
9 - 11 Jan | 12 - 14Mar | 7 - 9 Mei | 9 - 11 Jul | 12 - 14 Sept | 12 - 13 Nov |
17 - 19 Jan | 19 - 21 Mar | 14 - 16 Mei | 16 - 18 Jul | 19 - 21 Sept | 19 - 20 Nov |
23 - 25 Jan | 26 - 28 Mar | 21 - 23 Mei | 23 - 25 Jul | 27 - 28 Sept | 26 - 27 Nov |
30 Jan - 1 Feb | 2 - 4 Apr | 28 - 30 Mei | 30 Jul - 1 Agst | 3 - 5 Okt | 3 - 4 Des |
6 - 8 Feb | 16 - 18 Apr | 4 - 6 Jun | 6 - 8 Agst | 10 - 12 Okt | 10 - 11 Des |
13 - 15 Feb | 23 - 25 Apr | 11 - 13 Jun | 13 - 15 Agst | 15 - 16 Okt | 17 - 18 Des |
20 - 22 Feb | 18 - 20 Jun | 27 - 29 Agst | 24 - 26 Okt | 23 - 24 Des | |
27 - 29 Feb | 25 - 27 Jun | 29 - 31 Agst | 29 - 30 Okt | ||
Waktu dan tempat:
Pukul 08.30 – 16.00 WIB
Hotel Berbintang di Yogyakarta
Request for Training Venue: Semarang, Solo, Bandung, Jakarta, Balikpapan, Surabaya, Jogja, Lombok, Malang, Makassar and Batam
In House Training Depend on request
Leave a Reply